Pengertian Ikan Cupang Hias dan Adu Siam

 

Pengertian Ikan Cupang Hias dan Adu Siam

Ikan cupang memiliki warna yang sangat bervariasi dan juga beragam warna seperti cupang merah atau merah pekat, cupang warna kuning pekat,  cupang warna biru, cupang warna putih, cupang warna hijau, cupang warna hitam dan juga lainnya.

Ikan cupang ini memiliki bentuk tubuh yang ramping atau langsing serta panjang tubuh ikan cupang mencapai 6-7 cm, sisik ikan cupang sangat halus dan mengkilap serta sisik ikan cupang memiliki bentuk persegi dengan ukuran 0.2 – 0,3 mm bahkan ada lebih kecil dari itu, tergantung jenis dan varietasnya.

http://agrowbiotani.blogspot.com/2022/03/pengertian-ikan-cupang-hias-dan-adu-siam.html
ikan cupang laga dan hias


Ikan cupang ini juga memiliki 2 (dua) tang tangkai dibagian depan baik bewarna merah atau kekuningan bahkan warna lainnya yang berukuran antara 0,6 – 1 cm tergantung jenis dan varietasnya masing masing.

Ada 2 (Dua) Jnis ika cupang yakni ikan cupang hias dan ikan ikan cupang adu siam (cupang laga).

1.    Ikan cupang hias

·      Cupang Halfmoon (setengah Bulan)

Ikan Cupang Halfmoon ini memiki sirip dan ekor yang lebar dan simetris serta tubuhnya berbentuk bulan setengah. Ikan cupang halfmoon ini pertama sekali dibudidayakan di amerika Serikat oleh Peter Goettner pada tahun 1982.

·      Ikan Cupang Crowntail (ekor Mahkota) atau serit

·      Ikan Cupang Plakat Halfmoon

·      Ikan Cupang Double Tail (ekor ganda)

·      Ikan Cupang Blue Rim

Ikan cupang blue rim ini mempunyai warna yang berdominan putih dan pada ujung serta siripnya yaitu bewarna biru.

·      Ikan Cupang Koi Galaxy

Ikan Cupang koi galaxy ini warna tubuh dan sipnya seperti ikan koi dengan warna putih dasar sedikit serta warna merah muda bahka ada yang bewarna hitam dan kebiruan.

·      Ikan Cupang Giant (cupang raksasa)

Ikan Cupang Raksasa ini merupan ikan perkawinan silang antara cupang biasa dengan cupang alam, ikan cpang jenis ini ukurannya mencapai 12 cm.

·      Ikan Cupang Hellboy, ikan ini mempunya warna kesuruh tubuhnya bewarna merah tua

 

2.    Ikan cupang adu siam (ikan laga)

Cupang, ikan laga, atau ikan adu siam (Betta sp.) adalah ikan air tawar yang habitat asalnya adalah beberapa negara di Asia Tenggara, antara lain Indonesia, Thailand, Malaysia, Brunei Darussalam, Singapura, Vietnam, dan Indonesia. Ikan ini mempunyai bentuk dan karakter yang unik dan cenderung agresif dalam mempertahankan wilayahnya. Di kalangan penggemar, ikan cupang umumnya terbagi atas tiga golongan, yaitu cupang hias, cupang aduan, dan cupang liar. Di Indonesia terdapat cupang asli, salah satunya adalah Betta channoides yang ditemukan di Pampang, Kalimantan Timur.

Ikan cupang adalah salah satu ikan yang kuat bertahan hidup dalam waktu lama sehingga apabila ikan tersebut ditempatkan di wadah dengan volume air sedikit dan tanpa adanya alat sirkulasi udara (aerator), ikan ini masih dapat bertahan hidup.


http://agrowbiotani.blogspot.com/2022/03/pengertian-ikan-cupang-hias-dan-adu-siam.html

semoha mermanfaaat, terimakash.

baca lagi post dibawah ini

Jenis-jenis nama ikan laga

0 comments:

Post a Comment